Jawa Barat merupakan salah satu provinsi di Indonesia yang menyimpan khazanah naskah manuskrip kuno pembelajaran Al-Qur’an yang begitu melimpah dan tersebar luas, baik sebagai...
“Orang yang belum tahu Al-Qur’an terbalik, berarti dia belum terlalu mendalami Al-Qur’an”. Kira-kira begitu ucapan Syaikhina KH. Maimoen Zubair yang dikutip Lora Ismail al-Ascholy dalam...
Alquran tidak hanya menyajikan hukum dan kisah, tetapi juga membimbing kondisi batin manusia. Salah satu bentuk bimbingan tersebut adalah doa keteguhan hati yang diajarkan...
Dalam setiap akhir doa setelah salat, kita sering membaca atau mendengar imam menutup doanya dengan bacaan berikut.
سُبْحٰنَ رَبِّكَ رَبِّ الْعِزَّةِ عَمَّا يَصِفُوْنَۚ ١٨٠ وَسَلٰمٌ...
Kontestasi hermeneutika dalam Islam menghadirkan dinamika penafsiran yang saling bertemu, bertentangan, dan berkelindan antara tradisi Sunni, Syiah, dan Muʿtazilah. Ketiganya tidak hanya merepresentasikan perbedaan...
Belakangan ini, tampaknya studi al-Qur’an dan tafsir di Indonesia menitiki jejak yang cukup signifikan jika dibanding dengan masa-masa sebelumnya. Dapat dilihat, gerak studi ini...
Tulisan ini bermula dari keresahan yang menghantui penulis beberapa hari terakhir. Pertanyaannya sederhana, tetapi menyimpan kompleksitas teologis: mengapa babi diharamkan dalam Al-Qur’an? Lebih jauh lagi,...
Janji Allah untuk mengabulkan doa hambaNya sudah disampaikan dengan sangat belas dalam Alquran. Berdasarkan hal ini pula setiap muslim berdoa kepada Allah dengan penuh...
Membaca Alquran adalah salah satu ibadah yang memiliki keutamaan besar, ganjaran pahala yang didapatkan oleh pembacanya dihitung perhuruf dengan sepuluh kebaikan, hal ini selaras...
Transformasi Mushaf Menjadi Aplikasi Digital
Seiring dengan perkembangan zaman, teknologi turut berkembang dan semakin canggih sesuai dengan tuntutan kebutuhan manusia. Salah satu bukti perkembangan teknologi...