Pancasila sebagai hasil kristalisasi dari gagasan brillian para pejuang kemerdekaan dari berbagai kalangan telah menjadi suatu identitas yang melekat pada jati diri bangsa Indonesia. Segala keputusan yang diambil oleh pemegang kebijakan di pemerintahan harus selaras dengan nilai-nilai...
Manusia telah dibekali dengan berbagai potensi (fitrah) yang tersandang sejak lahir. Salah satu fitrah tersebut adalah kecenderungan untuk beragama dan ber-Tuhan. Dalam istilah psikologi, hal inilah yang disebut dengan Homo Religiosus. Kalaupun ada yang tidak percaya terhadap...