53. QS. An-Najm (Bintang) - 62 Ayat
ثُمَّ يُجْزٰىهُ الْجَزَاۤءَ الْاَوْفٰىۙ
41. kemudian akan diberi balasan kepadanya dengan balasan yang paling sempurna,
Then he will be recompensed for it with the fullest recompense
وَاَنَّ اِلٰى رَبِّكَ الْمُنْتَهٰىۙ
42. dan sesungguhnya kepada Tuhanmulah kesudahannya (segala sesuatu),
And that to your Lord is the finality
وَاَنَّهٗ هُوَ اَضْحَكَ وَاَبْكٰى
43. dan sesungguhnya Dialah yang menjadikan orang tertawa dan menangis,
And that it is He who makes [one] laugh and weep
وَاَنَّهٗ هُوَ اَمَاتَ وَاَحْيَاۙ
44. dan sesungguhnya Dialah yang mematikan dan menghidupkan,
And that it is He who causes death and gives life
وَاَنَّهٗ خَلَقَ الزَّوْجَيْنِ الذَّكَرَ وَالْاُنْثٰى
45. dan sesungguhnya Dialah yang men-ciptakan pasangan laki-laki dan perempuan,
And that He creates the two mates – the male and female –
مِنْ نُّطْفَةٍ اِذَا تُمْنٰىۙ
46. dari mani, apabila dipancarkan,
From a sperm-drop when it is emitted
وَاَنَّ عَلَيْهِ النَّشْاَةَ الْاُخْرٰىۙ
47. dan sesungguhnya Dialah yang menetapkan penciptaan yang lain (kebangkitan setelah mati),
And that [incumbent] upon Him is the next creation
وَاَنَّهٗ هُوَ اَغْنٰى وَاَقْنٰىۙ
48. dan sesungguhnya Dialah yang memberikan kekayaan dan kecukupan.
And that it is He who enriches and suffices
وَاَنَّهٗ هُوَ رَبُّ الشِّعْرٰىۙ
49. dan sesungguhnya Dialah Tuhan (yang memiliki) bintang Syi‘ra,
And that it is He who is the Lord of Sirius
وَاَنَّهٗٓ اَهْلَكَ عَادًا ۨالْاُوْلٰىۙ
50. dan sesungguhnya Dialah yang telah membinasakan kaum ‘Ad dahulu kala,
And that He destroyed the first [people of] ‘Aad