Bergeser sedikit dari pembahasan lalu, Tafsir Surat Al An’am Ayat 68-69 ini berbicara mengenai perintah Allah swt kepada Nabi Muhammad saw agar tidak berkumpul dengan orang kafir yang memperolok ayat Allah swt. Meski pembahasan kali ini berbeda...
Setelah sebelumnya berbicara mengenai orang beriman dan orang kafir, Tafsir Surat Al Baqarah Ayat 8-9 ini membicarakan tentang golongan ketiga, yaitu golongan orang munafik. Mereka adalah orang yang pura-pura masuk Islam. Islam hanya dijadikan kedok untuk menyembunyikan...
Menyambung pembahasan yang lalu, Tafsir Surat Al An’am Ayat 64-67 juga merupakan penegasan Allah swt kepada semua makhluknya. Wujud penegasan itu bahwa tidak akaى ada satupun yang bisa menyelamatkan dan melepaskan segala macam kesusahan dan penderitaan kecuali...
Masih menyambung pembahasan sebelumnya yang berbicara tentang orang yang beriman dan bertakwa, Tafsir Surat Al Baqarah Ayat 4-7 meneruskannya dengan menyebut ciri keempat dan kelima, yaitu percaya kepada kitab sebelum Alquran dan percaya adanya hari kiamat.
Baca sebelumnya:...
Pada pembahasan yang lalu Allah swt menyatakan kuasanya atas terjadinya siang dan malam, dalam Tafsir Surat Al An’am Ayat 61-63 Allah swt menyatakan kekuasaannya terhadap segala amal perbuatan semua makhluknya, termasuk manusia.
Baca sebelumnya: Tafsir Surat Al An’am...
Bergeser sedikit dari pembahasan yang telah lalu, Tafsir Surat Al An’am Ayat 59-60 membicarakan mengenai hal gaib. Meski jika ditarik garis merah sebenarnya pembahasan kali ini masih berhubungan dengan pembahasan sebelumnya, yakni pernyataan Allah swt bahwa Ia...