Tafsir Jalalain menjadi rujukan banyak pesantren di Indonesia, bahkan beberapa pesantren memasukkannya ke dalam kurikulum pendidikan sampai saat ini, seperti di Pesantren Lirboyo, Ploso, dan Salafiyah Syafi’iyyah. Karel A Steenbrink mengatakan bahwa tradisi pengajian tafsir karya Jalaluddin...
Tafsirquran.id- Sudah jamak diketahui bahwa QS An-Nisa’ : 34 ini memunculkan ragam penafsiran yang kontradiktif. Dalam perspektif mufassir klasik semisal al-Zamakhshari, al-Razi, Ibnu Katsir dan sebagainya mendudukkan ayat ini sebagai legitimasi pengunggulan laki-laki atas perempuan di ranah...
Apakah benar perempuan diciptakan dari tulang rusuk laki-laki? Surat An Nisa ayat 1 merupakan ayat tentang asal kejadian manusia yang memicu polemik di antara mufassir. Kubu tekstualis menyatakan bahwa ayat tersebut menginformasikan bahwa Adam as merupakan manusia...
Belajar Sabab Nuzul atau kronologi penurunan Alquran sangat menarik dan urgent dalam untuk menggeluti Ulumul Quran. Menariknya adalah para penelaah Alquran diajak melihat dan berdialog dengan konteks ketika ayat turun. Dalam istilah Abid al-Jabiri adalahseakan membaca Alquran...
Teks Alquran dari segi kandungannya sangat variatif. Bahkan, segala aspek dalam kehidupan masyarakat disinggung di dalamnya. Hal ini menjadi sebuah keniscayaaan bagi Alquran, mengingat keberadaannya sebagai kitab petunjuk seluruh manusia (hudan linnas/the book of guidance).
Pada masa awal...
Dalam Islam, bekerja menjadi salah satu kewajiban utama agar manusia dapat bertahan hidup dan menebar kebaikan. Saking wajibnya, diksi yang berarti bekerja seringkali dijumpai beriringan dengan perintah untuk beriman kepada Allah, yang notabene merupakan syarat keabsahan seseorang...