Muhammad Fathun Niam

Mahasiswa Tafsir UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

Artikel Terbaru

Artikel Penulis

Polemik Short Selling dalam Perspektif Legal Islam

Short selling sebagai salah satu transaksi jual beli di zaman modern menuai polemik di kalangan umat Islam. Hal ini lantaran konsep yang dibawanya dinilai baru dan berbeda dengan konsep transaksi yang sudah pernah dibahas para ulama sebelumnya....

Polemik dan Contoh Tafsir Nabi

Nabi Muhammad saw. adalah manusia yang menerima wahyu Tuhan, yang kemudian beliau sampaikan kepada umatnya (Muhammad, Tafsir Nabi, 2001: 15). Sebagaimana yang tertuang dalam QS. Al-Maidah : 67, يَٰٓأَيُّهَا ٱلرَّسُولُ بَلِّغْ مَآ أُنزِلَ إِلَيْكَ مِن رَّبِّكَ ۖ وَإِن...

Siapakah yang Disebut Ahl al-Kitab dalam Al-Quran itu?

Dalam kajian tematik (maudlu’i), salah satu tema pokok al-Quran yang mendapat perhatian adalah menyangkut istilah ahl al-Kitab. Terdapat perbedaan pendapat dalam memandang siapa ahl al-Kitab yang sebenarnya ditunjuk oleh al-Quran. Ada sebagian yang menyatakan ahl al-Kitab adalah setiap...

Perdebatan Tentang Kehujjahan Qira’at Syazzah dalam Penafsiran Al-Quran

Telah kita ketahui bersama, al-Quran diturunkan dengan tujuh ragam hurf (dialek) (al-Qattan, 2019: 224), namun tidak serta merta seluruh qira’at (ragam bacaan) boleh digunakan, baik dalam salat maupun di luar salat. Ada dua macam qira’at; pertama, qira’at sab’ah....

Mengupas Makna Khauf dan Khashyah, 2 Kosakata Takut dalam Al-Quran

Ketika membaca al-Quran, seringkali kita menemukan lafadz-lafadz yang berbeda namun memiliki kesamaan atau kemiripan arti, seperti kata takut yang terkadang digambarkan oleh al-Quran dengan lafadz khauf dan ada kalanya dengan khashyah. Kedua kata itu memiliki arti takut....

Beda Qiraat Al-Quran, Beda Pula Penetapan Hukumnya

Setelah peristiwa hijrah Nabi Muhammad saw. ke Madinah, Islam juga mulai melakukan ekspansi ke luar jazirah Arab. Maka tidak menutup kemungkinan Islam mulai terdengar dan banyak orang yang kamudian memutuskan untuk masuk Islam. Dari sinilah, mulai orang-orang...