Salah satu konsep Islam yang paling kontroversial dan sering disalahpahami hingga selalu diperdebatkan adalah konsep jihad. Meskipun sering dikaitkan dengan kekerasan, konsep ini memiliki makna yang lebih luas dan mendalam dalam Alquran. Maka dari itu untuk lebih...
Al-Quran sebagai sumber pedoman bagi umat Islam, tidak hanya memberikan arahan dalam hal keagamaan, tetapi juga memberikan arahan yang jelas untuk pemimpin dan pemerintah. Salah satu ayat yang memberikan pesan kepada para pemimpin yakni surah An-Nisa ayat...
Alquran juga mengandung beberapa kisah, peristiwa, dan pelajaran hidup bagi umat Islam. Tak hanya itu, Alquran pun mengandung pesan tersirat maupun tersurat untuk mengatur segala aspek kehidupan manusia, mulai dari aspek ibadah, tauhid, akidah, muamalah, hingga ketatanegaraan....
Asy-Syaukani adalah seorang mufasir awal kontemporer pada abad 12, ia juga merupakan seorang ulama besar yang mulia, beliau seorang mujtahid yang menguasai beragam disiplin keilmuan. Asy-Syaukani memiliki berbagai spesialisasi keilmuan sehingga dijuluki sebagai ensiklopedia pengetahuan. Ia menciptakan...