Kisah Delegasi Bani Tamim kepada Rasulullah yang Ditegur Allah
Seorang utusan atau delegasi haruslah memerhatikan etika ketika hendak berkunjung untuk menemui tokoh yang dihormati. Etika-etika tersebut ada dalam protokoler. Salah satu di antaranya...
Kriteria Terlilit Utang yang Berhak Menerima Zakat
Gharim atau orang yang terlilit utang adalah di antara golongan yang berhak menerima zakat. Yang dimaksud gharim menurut Ibnu Atsir adalah adalah orang yang...
Mengenal Kitab Tafsir Nurul Ihsan Karya Muhammad Sa’id
Kajian pada kitab-kitab tafsir lokal terbilang minim dibahas dalam lingkungan masyarakat. Hal itu bisa saja menjadikan kontribusi ulama lokal dalam dunia tafsir kadangkala terlupakan....
Kompleksitas Bible dan Kesederhanaan Alquran: Kajian Perbandingan Kisah Nabi Yunus dengan...
Nabi Yunus meski tidak sepopuler nabi-nabi lain dalam kitab suci, seperti Adam, Nuh, Isa, dan Muhammad, namun kisahnya juga menarik untuk ditelaah. Sebagaimana nabi-nabi...
Beberapa Hal tentang Ghibah yang Dibolehkan
Ghibah berasal dari kata ghaib, yakni tidak terlihat. Dinamai ghibah karena membicarakan seseorang tanpa sepengetahuannya. Rasulullah saw. mendefinisikan ghibah dengan redaksi 'engkau membicarakan terkait...
Sikap Toleransi dan Pemenuhan Hak Diplomasi oleh Nabi Muhammad
Muhammad bin Sa'ad dalam kitabnya, al-Thabaqat al-Kubra (jilid 1, 291-359), melansir bahwa delegasi-delegasi atau diplomat yang diterima Nabi Muhammad saw. berjumlah tujuh puluh. Tahun...
Tiga Makna Libas (Pakaian) dalam Narasi tentang Hubungan Suami-Istri
Secara bahasa, kata libās memiliki arti pakaian. Pakaian, secara umum dipahami sebagai sesuatu yang digunakan untuk menutupi tubuh agar bagian intim tertutupi, memberikan kenyamanan...
Memahami Tabarruk Sebagai Tradisi Orang-orang Saleh Terdahulu
Tradisi tabarruk atau ngalap berkah sudah tidak asing lagi di kalangan masyarakat muslim, khususnya orang Indonesia. Konsepsi tabarruk yang sudah turun menurun dilakukan sejak...
Advokasi Alquran terhadap Difabel
Islam tidak membeda-bedakan manusia baik mereka yang memiliki fisik normal maupun mereka yang difabel, sebab hanya kadar keimanan dan ketakwaanyalah yang membedakan derajat mereka...
Tafsir Surah an-Nisa Ayat 128: Menyikapi Suami Nusyuz
Term nusyuz seringkali lebih populer dilekatkan pada seorang istri. Sudah sangat banyak tulisan yang mengupas nusyuz seorang istri hingga langkah-langkah menanganinya yang didasari pada...