Ide Dekolonisasi Studi Alquran Joseph Lumbard
Dekolonisasi, seperti dijelaskan oleh Dane Kennedy dalam buku Decolonization: A Very Short Introduction adalah penarikan diri oleh bekas jajahan dari kekuasaan kolonial atau akuisisi...
Bolehkah Seorang Muslim Overthinking?
Secara bahasa, overthinking bermakna to think about something too much or for too long yakni memikirkan sesuatu terlalu lama atau terlalu banyak. Jadi, individu...
Perbedaan Adalah Keniscayaan, Toleransi Adalah Keharusan
Hidup dalam realitas kemajemukan seperti di Indonesia memang rentan menimbulkan gesekan-gesekan yang berujung kepada perpecahan sehingga sikap yang tepat untuk menyikapi realitas tersebut adalah...
Argumen Validitas Alquran Melalui Frasa “Lā Rayb Fīh”
Alquran diturunkan kepada sosok yang dijuluki “al-Amin”, sehingga sudah bisa dipastikan jika Rasulullah berkata itu adalah wahyu dari Allah, maka sudah dipastikan itu adalah...
Mengenal Tafsir Sinar Karya Abdul Malik Ahmad, Ulama Asal Sumbar
Sampai dewasa ini, setidaknya ada tiga gaya penafsiran Alquran yang berkembang di tengah-tengah masyarakat muslim. Pertama, tafsir mushafi yang bertujuan untuk menemukan pesan di...
Makna Kata ‘al-Kitab’ dalam Surah Albaqarah Ayat 2
Salah satu yang menjadikan nama Alquran begitu istimewa bagi umat muslim adalah Alquran memiliki nama-nama lain yang juga secara official disebutkan dalam Alquran itu...
Rasm Alquran dalam Penulisan Rajah
Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) mengartikan rajah sebagai suratan (gambaran, tanda, dan sebagainya) yang dipakai sebagai azimat (untuk penolak penyakit dan sebagainya). Azimat sendiri...
Keesaan Allah dan Format Jamak dalam Alquran
Tauhid atau keesaan Allah merupakan harga mati akidah umat Islam. Bahkan dalam surat al-Ikhlas, Allah memerintahkan Rasulullah untuk merayakan keesaan Allah dengan cara mengungkapkannya...
Mempertimbangkan Akibat dari Suatu Keputusan Hukum dalam Memahami Alquran
Proses perumusan hukum Islam selain harus mengacu kepada nas Alquran dan Hadis juga harus tetap menghadirkan maqasid syariah sebagai pertimbangan. Hal ini bertujuan agar...
Spiritualitas Manusia dan Alam dalam Perspektif Islam
Ketika mengamati alam semesta, seseorang bukan hanya memahami bahwa fenomena itu sudah nyata terjadi. Fenomana yang mengitari kehidupannya bukan sekadar didorong untuk mengaitkan kealaman...