Adib Falahuddin

Mahasiswa S2 Ilmu Al-Quran dan Tafsir UIN Sunan Kalijaga, Yogyakarta

Artikel Terbaru

Artikel Penulis

Tafsir Surah Yunus Ayat 99-100: Dai Hanya Menyampaikan, Allah yang Mengislamkan

Nabi dan rasul merupakan manusia pilihan Allah yang ditugaskan untuk menyampaikan risalah. Namun demikian, tak jarang dari para nabi dan rasul tersebut menerima respon yang buruk dari umatnya, yakni didustakan. Tak terkecuali Nabi Muhammad. Beliau juga mengalami...

Tafsir Surat Ghafir 28: Siapakah Laki-Laki Beriman dari Keluarga Firaun?

Firaun merupakan orang kafir dan sangat membenci dakwah Nabi Musa. Bahkan dia berniat untuk membunuh Nabi Musa dan pengikutnya Nabi Musa. Mengetahui hal itu, Nabi Musa berdoa, memohon agar dia beserta pengikutnya mendapat perlindungan dari Allah. Doa...

Tafsir Surah Al-Hasyr 21: Kemuliaan Al-Qur’an dan Pentingnya Tafakur

Al-Qur'an merupakan kitab Allah yang mulia dan agung. Kemulian dan keagungan itu diungkapkan secara lugas dalam Firman Allah. Beberapa surah tersebut antara lain adalah surah al-Hijr ayat 87, surah Qaf ayat 1, surah al-Waqiah ayat 77 dan...

Tafsir Surah As-Saff ayat 2-3: Celaan Bagi Orang yang Perkataannya Tidak Sesuai dengan Tindakannya

Jarkoni, kepanjangan dari iso ngujari tapi ora bisa nglakoni merupakan akronim dalam bahasa Jawa  yang berarti bisa berkata/menasehati tapi tidak bisa melaksanakan. Akronim jarkoni merupakan sindiran dan cemoohan bagi orang yang hanya pandai berbicara namun dia sendiri...

Tafsir Nusantara: Mengenal Tafsir Fatihah Karya Raden Haji Hadjid

Raden Haji Hadjid merupakan salah satu murid dari KH. Ahmad Dahlan, pendiri Muhammadiyah. Beliau hidup pada rentang waktu 1898-1977 pada masa kolonial Belanda, Jepang, dan pasca kemerdekaan Indonesia. Beliau memiliki salah satu karya yang dapat digolongkan dalam...

Makna Tersirat dari Pelanggaran Nabi Adam dan Hawa Makan Buah Khuldi di Surga

Al-Quran beberapa kali menceritakan kisah Nabi Adam dan Hawa yang tinggal di surga. Sebagian terdapat pada QS al-Baqarah, yaitu ayat 30 hingga ayat 37 mengenai rencana Allah menjadikan manusia sebagai khalifah dan diakhiri dengan diturunkannya Nabi Adam...