Redaksi

Tafsir Al Quran | Referensi Tafsir di Indonesia

Artikel Terbaru

Artikel Penulis

Tafsir Surah Saba’ Ayat 28-30

Tafsir Surah Saba’ Ayat 28-30 menerangkan bahwa Nabi Muhammad diutus kepada seluruh umat manusia untuk membawa risalah ilahi. Akan tetapi, hal ini ditentang oleh kaum musyrik ketika itu, mereka tidak mempercayai Muhammad adalah seorang Nabi yang membawa...

Tafsir Surah Saba’ Ayat 25-27

Melanjutkan pembahasans sebelumnya, Tafsir Surah Saba’ Ayat 25-27 menegaskan ucapan Nabi Muhammad kepada kaum musyrik, bahwa masing-masing orang akan bertanggung jawab atas segala perbuatannya, baik Mukmin ataupun Kafir. Nabi juga menyampaikan kepada mereka bahwa kelak Allah akan...

Tafsir Surah Saba’ Ayat 23-24

Tafsir Surah Saba’ Ayat 23-24 menegaskan bahwa berhala yang mereka sembah tidak lain hanyalah patung biasa, ia tidak dapat menolong mereka dari kesulitan, maupun memberi manfaat. Nabi pun bertanya kepada mereka, lalu siapakah yang memberi mereka rezeki...

Tafsir Surah Saba’ Ayat 21-22

Melanjutkan tafsir sebelumnya, Tafsir Surah Saba’ Ayat 21-22 membicarakan tentang penentangan Allah atas sangkaan iblis, bahwa ia telah menyesatkan manusia. Bagi Allah, Iblis tidak memiliki kekuasaan untuk itu, adapun tipu daya yang dilakukan oleh Iblis adalah bentuk...

Tafsir Surah Saba’ Ayat 19-20

Sebelumnya, diceritakan bahwa kaum Saba’ yang selamat dari bencana kemudian melakukan perjalan ke Makkah dan Syam. Akan tetapi, sebagaimana dijelaskan Tafsir Surah Saba’ Ayat 19-20, ketika mereka sudah mendapatkan kemudahan, jusru meminta disepanjang perjalanan agar tidak ada...

Tafsir Surah Saba’ Ayat 16-18

Tafsir Surah Saba’ Ayat 16-18 menceritakan bagaimana bentuk siksa yang Allah turunkan kepada kaum yang ingkar, yakni kaum Saba’. Kebanggaan mereka terhadap bendungan Ma’arib, seketika diruntuhkan oleh Allah dengan membobol bendungan tersebut dan menimbulkan bencana yang hebat....