Siapa yang tak kenal Fazlur Rahman? Namanya sudah tidak asing lagi di tengah-tengah kerumunan sarjana muslim kontemporer, atau sarjana Barat yang aktif menekuni kajian keislaman. Ia adalah sosok pembaharu dalam babakan peradaban dunia modern pemikiran Islam. Bermacam...
Artikel ini berangkat dari kegelisahan saya terhadap gejala intoleransi yang sepuluh tahun belakangan masih terasa mengguncang Indonesia. Belum lagi baru-baru ini adalah kasus bom bunuh diri yang terjadi di Gereja Katedral, Makasar. Jelas kejadian itu sangat erat...
Artikel sederhana ini masih melanjutkan dua artikel sebelumnya, Mengenal Sosok Muhammad Irsyad, Mufasir Modernis Asal Madura dan Pemikiran Muhammad Irsyad tentang Integrasi Al-Quran dan Sains. Sebagai bagian dari warisan khazanah Tafsir Nusantara, keberadaan Tapser Sorat Yaa-siin (Bhasa...
Istilah ‘prank’ sudah bukan lagi sesuatu yang langka, apalagi di kalangan muda-mudi penikmat media sosial. Dari semua jenis konten-konten Youtube seperti kajian, majelis dzikir-shalawat, berita dan sebagainya, bisa dikatakan konten prank adalah yang paling sering viral. Bahkan,...
Pada tulisan sebelumnya Mengenal Sosok Muhammad Irsyad, Mufasir Modernis Asal Madura telah dibahas seputar perjalanan kehidupan seorang Irsyad sebagai figur mufasir yang beraliran modernis. Kali ini, saya akan melanjutkannya dengan menghadirkan pemikiran Irsyad tentang sejauh mana ‘kedekatan’...
Tradisi menghafal (tahfidz) Al-Quran merupakan satu dari sekian banyak fenomena Qur’an in every day life. Tradisi ini hadir dan sudah mengakar kuat di tengah-tengah kehidupan masyarakat muslim. Ia menjadi ‘warisan’ yang sampai detik ini masih tetap lestari,...