Moch Rafly Try Ramadhani

Mahasiswa Prodi Ilmu Al-Quran dan Tafsir UIN Sunan Ampel Surabaya

Artikel Terbaru

Artikel Penulis

Mungkinkah Terdapat Bahasa non-Arab Dalam Al-Quran? Ini Penjelasan Para Ulama

Diskursus keberadaan bahasa non-Arab (‘ajam) dalam Al-Quran menjadi satu kajian yang cukup banyak dibahas dan diperdebatkan oleh para pengkaji Al-Quran. Dalam literatur-literatur Ulum Al-Quran, diskursus tersebut dikaji secara mendalam dalam subbab pembahasan ma waqa’a fihi bi ghair...

Kitab al-Miftah ‘ala Tahrir Ushul al-Tafsir, Ringkasan Dasar Ilmu Tafsir Karya Kiai Asal Cianjur

Selama ini, buku-buku dalam kajian ulumul Qur’an yang dikenal dan dijadikan sebagai sumber referensi oleh para santri dan akademisi Indonesia adalah karya-karya ulama timur tengah. Namun, perlu diketahui, dalam negeri sendiri ternyata terdapat sosok kiai ‘alim asal...

Mengenal Muthlaq-Muqayyad: Definisi, Pembagian, dan Kaidah Penerapannya

Salah satu tema penting dalam kajian ulumul Qur’an adalah pembahasan tentang muthlaq-muqayyad. Oleh karena itu, dalam artikel sederhana ini penulis akan membahas mengenai definisi, pembagian, dan kaidah penerapan muthlaq-muqayyad. Definisi Muthlaq-Muqayyad Quraish Shihab dalam karyanya Kaidah Tafsir, mendefinisikan muthlaq...

Mengenal Kitab Mabadi’ Ilm Ushul At-Tafsir: Pengantar Ilmu Tafsir Karya Ulama Sulawesi

Sebagai negara yang memiliki penduduk Islam terbesar di Dunia, Indonesia telah melahirkan berbagai ulama atau cendekiawan Islam di berbagai bidang keilmuan Islam. Namun, tidak banyak dari mereka yang memiliki karangan kitab berbahasa Arab, terlebih dalam bidang ilmu...

Mengenal Muhammad Abduh Pabbajah, Mufasir Nusantara Asal Sulawesi

Khazanah kajian tafsir di Indonesia dari tahun ke tahun terus mengalami perkembangan. Hingga saat ini, berbagai nama tokoh mufasir Indonesia telah banyak dikenal dalam berbagai literatur sejarah perkembangan tafsir di Indonesia. Namun, terdapat satu nama mufasir Nusantara...

Haul Gus Dur: Penafsiran Kontekstual Terhadap Surat Al-Nisa Ayat 34

Hari ini adalah tepat hari wafatnya KH. Abdurrahman Wahid sebelas tahun yang lalu. Untuk ikut memperingati Haul Gus Dur, tafsiralquran.id mempersembahkan satu artikel yang mengulas penafsiran beliau soal Surat al-Nisa Ayat 34 seputar keabsahan kepemimpinan perempuan. Surat Al-Nisa...