Tafsir Surat Az-Zumar Ayat 42: Dua Jenis Kematian menurut Al-Quran
Mati merupakan kondisi di mana fisik manusia tidak lagi bisa bergerak. Namun bukan hanya sebatas fisik yang tidak bergerak, melainkan ketidaksadaran akal fikiran. Umumnya...
Inilah Kisah-Kisah Israiliyat dalam Tafsir Al-Munir karya Syekh Nawawi Al-Bantany, Begini...
Kita tentu tidak asing dengan kisah Israiliyat. Israiliyat adalah kisah atau kabar tentang masa silam yang berisi kisah tentang para nabi atau orang shalih...
Pemeliharaan Al-Quran Pada Masa Nabi Muhammad Saw
Pemeliharaan Al-Quran pada masa nabi Muhammad saw dilakukan dengan dua cara utama, yaitu: menyimpannya ke dalam “dada manusia” atau menghafalnya; dan merekamnya secara tertulis...
Belajar Organisasi dari Semut dalam Surat An-Naml Ayat 18-19
Semut adalah binatang yang kisahnya disebutkan dalam Al-Quran, dan namanya digunakan sebagai nama surat. Surat tersebut adalah surat An-Naml, surat urutan ke 27, dan...
Tafsir Ilmi Kemenag: Bumi yang Dinamis dan Relevansinya Bagi Kehidupan
“Uraian Tafsir Ilmi Kemenag Mengenai Bumi yang Dinamis dan Relevansinya Bagi Kehidupan” akan menjadi pembahasan menarik kali ini. Sebab selain melihat sisi-sisi kosmologis dalam...
Mengenal Tafsir Firdaus An-Naim, Tafsir Nusantara Asal Madura
Salah satu tafsir Al-Quran berbasis kearifan lokal adalah Tafsir Firdaus An-Naim karya Thaifur Ali Wafa, ulama asal Madura. Tafsir ini menggunakan mode pesantren tradisional...
Alasan Mengapa Surat Al-Ikhlas Sebanding Sepertiga Al-Quran Menurut Imam Ghazali
Surat Al-Ikhlas merupakan salah satu surah yang populer. Kepopuleran ini bukan hanya karena ayatnya pendek sehingga setiap muslim hafal luar kepala. Namun juga karena...
Apakah Setiap Hukum Ditetapkan Bersamaan Dengan Turunnya Ayat?
Salah satu fungsi utama Al-Quran adalah sebagai penjelas syariat. Terkait fungsi tersebut, maka banyak ditemukan ayat-ayat Al-Quran yang mengandung sebuah ketetapan hukum yang akan...
Tuntunan Al-Quran dalam Melaksanakan Tahapan Taubat dari Dosa-Dosa
Dosa-dosa yang dilakukan oleh manusia dapat dibagi atas dua kelompok, yaitu dosa-dosa yang dilakukan terhadap sesama manusia dan dosa yang dilakukan terhadap Allah. Dosa-dosa...
Syah Waliyullah Al-Dahlawi: Tokoh Pencetus Asbabun Nuzul Makro
Syah Waliyullah al-Dahlawi merupakan salah satu pembaharu Islam yang hidup pada masa kemunduran imperium Mughal. Pada periode ini, Syah Waliyullah memberikan perhatian khusus dalam...