Sampai dewasa ini, penafsiran Alquran ditunaikan dalam banyak bentuk dan dilakukan oleh sekian figur. Tafsir-tafsir tersebut berserakan berebut pembaca agar dijadikan sebagai referensi kutipan maupun dakwah keseharian. Produk tafsir yang sedemikian banyak ini membuktikan bahwa Alquran memang...
Sebagaimana kitab suci lainnya, Alquran turun tidak berada dalam ruang yang kosong. Kitab suci umat Islam ini turun sebagai respons atas dinamika zaman yang berkembang pada masa itu. Pun tafsir yang berkembang sesudah Alquran dibakukan di eranya...
Sampai dewasa ini, setidaknya ada tiga gaya penafsiran Alquran yang berkembang di tengah-tengah masyarakat muslim. Pertama, tafsir mushafi yang bertujuan untuk menemukan pesan di dalam teks Alquran sesuai dengan urutan mushaf Utsmani, model mushaf yang populer di...
Pada prinsipnya, setiap agama mengajar-anjurkan kepada pemeluknya untuk menunaikan kebaikan. Dalam agama Islam sendiri, melalui Alquran dan suri teladan Kanjeng Nabi Muhammad saw., ayat-ayat perdamaian lebih mendapat perhatian mendalam ketimbang ayat-ayat perang.
Kendati demikian, ayat-ayat perang sampai hari...
Di dalam Alquran terdapat banyak kisah yang dapat diambil hikmahnya. Kendati hikmah yang didapat itu, tidak bisa stagnan, menyeluruh, dan belum final. Hal ini lantaran hikmah dari kisah-kisah Alquran selalu peroleh interpretasi yang segar, baru, dan beragam...
Bagi masyarakat muslim, surah al-Fatihah menjadi surah yang tidak dapat ditanggalkan. Surah berjumlah tujuh ayat itu mesti dihafalkan. Kendati penghafalan itu tidak disertai dengan ketaatannya dalam beribadah, pemaknaan mendalam dari masing-masing ayatnya, atau pelafalannya yang kadang tidak...