Khairul Atfal

Artikel Terbaru

Artikel Penulis

Mengenal Tafsir Ahkam al-Qur’an Karya Ibnu al-Faras

Tafsir ahkam dari ulama klasik yang jarang tersorot oleh akademisi Nusantara ialah Tafsir Ahkam al-Qur’an karya Ibnu al-Faras. Hal ini dikarenakan minimnya penelitian yang membahas tentang tafsir tersebut. Penulis hanya menemukan satu buku yang memasukkan nama Ibnu...

Tafsir Surah Alqari’ah: Visualisasi Kiamat Perspektif Ibnu Asyur

Tulisan ini merupakan kelanjutan dari tulisan sebelumnya yang fokus pembahasannya pada Ibnu Asyur dan Tafsir al-Tahrir wa al-Tanwir. Tulisan ini membahas tafsir surah Alqari’ah dari kitab tafsir yang dinilai mengandung maqashid di dalamnya. Ayat Alquran اَلْقَارِعَةُۙ مَا الْقَارِعَةُ ۚ...

Mengenal Tafsir at-Tahrīr wa at-Tanwīr Karya Ṭahir Ibn Āshūr

Dalam tulisan ‘Izz al-Din Kashnit yang tertulis dalam karyanya yang berjudul Ummahat Maqasid al-Qur’an menyebutkan salah satu tokoh yang mempunyai kiprah dalam dunia maqashid ialah Ibnu Ashur (Kashnit, Ummahat Maqasid al-Qur’an, 363). Pernyataan Kashnit memang tidak secara...

Kritik al-Alusi Terkait Cerita Israiliyat dalam Tafsir Ruh al-Ma’ani

Persoalan masalah israiliyat menjadi kajian penting dalam tafsir di abad pertengahan. Karena pada abad tersebut, tafsir-tafsir yang ditulis sudah mengalami sedikit perubahan dari tafsir-tafsir klasik. Tafsir klasik yang kental dengan penafsiran yang memuat semua aspek, pada abad...

Ayat Mutasyabihat Perspektif Al-Alusi dalam Tafsir Ruh al-Ma’aini

Tulisan ini akan melengkapi artikel sebelumnya, yang membahas tentang teologi Al-Alusi dengan memfokuskan pembahasan pada ayat mutasyabihat. Diskursus tentang ayat mutasyabihat masih menjadi pembahasan yang belum final, meskipun telah banyak orang dari berbagai golongan telah menafsirkan ayat tersebut,...

Tinjauan Teologi al-Alusi dalam Tafsir Ruh al-Ma’ani

Tafsir al-Alusi atau Tafsir Ruh al-Ma’ani dikenal dengan sebutan tafsir sufi yang bercorak isyari (Husna, 2020, hlm. 122). Dengan berbagai penafsiran yang ditulis oleh al-Alusi dalam tafsirnya, para pengkaji-pengkaji tafsir yang memasukkan tafsir tersebut pada corak sufi,...