Propaganda Kaum Musyrikin: Utusan Allah Selayaknya Malaikat bukan Manusia
Keraguan kaum musyrikin akan kenabian Rasulullah Saw bukanlah hal baru dalam perkembangan dakwah tauhid. Nabi-nabi sebelum beliau juga mengalami penolakan yang sama oleh kaum...
Keadilan Agraria dalam Narasi Tafsir Alquran
Agraria menurut Center for Agrarian Studies (Pusat Studi Agraria) adalah hal-hal yang terkait dengan pembagian, peruntukan, dan pemilikan lahan. Agraria juga sering disamakan dengan...
Jelang Hari Santri 2023, Kemenag Harap Jadi Momen Glorifikasi Pesantren
Bandung (16/9)-Hari Santri yang diperingati setiap 22 Oktober adalah momentum yang tepat untuk mengglorifikasi capaian kalangan pesantren. Glorifikasi ini perlu karena santri telah melakukan...
Dukungan Politik Elite Quraisy untuk Nabi Muhammad: Antara Prasyarat, Ujian, dan...
Dukungan politik serta modal tentu dibutuhkan dalam menjalankan suatu agenda, terlebih dalam lingkup gerakan sosial. Hal ini disadari oleh setiap agen sosial hingga politisi,...
Syekh al-Sya’rawi; Tempat Persinggahan Nabi Adam a.s Bukan Surga
Sebagai seorang muslim, wajib meyakini kisah-kisah yang diceritakan dalam Alquran, termasuk kisah penciptaan dan perjalanan hidup Nabi Adam as. sebagai manusia pertama. Kisah mengenai...
“Travelling” dan Orientasi Idealnya
Perasaan penat dan bosan dengan rutinitas pekerjaan dan aktivitas sehari-hari adalah sesuatu yang normal, manusiawi, dan alamiah. Untuk alasan itulah, manusia mencari solusi untuk...
Narasi Sosial Penghambat Dakwah Rasulullah saw.
Perjuangan Rasulullah saw. dalam menyampaikan Alquran tidak begitu saja disambut dengan baik. Terlebih saat periode Makkah beliau justru mendapatkan berbagai tantangan sosial dari elit...
Kaya Versi Zulkarnain dan Nabi Muhammad ﷺ: Kepedulian Terhadap Sesama
Dari zaman Firaun hingga kini nyaris setiap orang ingin menjadi kaya, tercukupi segala kebutuhan dari primer hingga tersier. Bagi kita yang sudah kaya atau...
KH. Afifuddin Muhajir: Peran Alquran Terhadap Karakterisasi Syariat Islam
Sebagai agama samawi terakhir yang membawa misi menebar maslahat di setiap zaman, syariat Islam harus memiliki karakter yang dapat membuatnya bisa diterima dalam lintas...
Judi yang Merusak, Sejak Dulu hingga Sekarang
Di Indonesia, perjudian masih menjadi masalah sosial di tengah masyarakat. Rilis setkab.go.id bertajuk “Gov’t to Take Strict Action on Online Gambling”, melaporkan bahwa judi...