Pentingnya Mencatat Sejarah Ulumul Quran Pesantren

0
Salah satu cara mengetahui peradaban suatu bangsa adalah melihat bagaimana dokumentasi sejarahnya. Oleh karena itu, mencatat sejarah lalu mengarsipkannya atau mendokumentasikannya adalah hal yang...

Az-Zamzami, Sastrawan Abad Pertengahan yang Berperan Penting dalam Ulumul Quran

0
Abdul Aziz Az-Zamzami merupakan sastrawan era abad pertengahan yang berperan penting dalam persebaran ulumul Quran. Namanya juga tercatat dalam sejarah literasi di tanah Arab...

Ada Ayat yang Menegur Nabi Muhammad Bukti Keautentikan Alquran

0
Berbicara tentang keautentikan Alquran memang tidak akan ada habisnya. Berbagai macam riwayat hingga kajian ilmiah telah membuktikan bahwa kitab yang diturunkan Allah Swt. kepada...

Iltifat Dhamir dalam Alquran

0
Alquran merupakan kitab suci dengan bahasa yang unik dan mengandung sastra tinggi. Salah satu keunikan tersebut adalah penggunaan iltifat. Ayat-ayat yang mengandung iltifat memiliki...

Penamaan Surah Alquran: Proses Penamaan Nonarbitrer

0
Penamaan merupakan proses yang selalu terjadi dalam masyarakat. Dalam buku berjudul “Names in focus: an introduction to Finnish onomastics” Sjöblom dkk (2012) menegaskan, nama...

Tadabur Alquran pun Ada Kaidahnya

0
Terlambat saya membaca buku ini: "Qawa'id al-Tadabbur al-Amtsal li Kitab Allah 'Azza wa Jalla." Padahal ia terbit tahun 1980. Seperti terbaca, ternyata bukan hanya...

Pembacaan Buya Syafii Maarif Terhadap Alquran

0
Salah seorang cendekiawan Muslim yang sangat produktif menorehkan penanya dalam melahirkan berbagai karya cemerlang adalah Buya Syafii, panggilan akrab Ahmad Syafii Ma’arif. Secara personal,...

Tafsir Tartib Nuzul: Bayan al-Ma’ani Karya Abdul Qadir Mulla Huwaisy

0
Tafsir tartib nuzul adalah tafsir yang disajikan tidak dengan mengikuti urutan surat dalam mushaf melainkan sesuai dengan urutan—yang diyakini penulisnya berdasar sumber-sumber riwayat—kronologis turunnya...

Tafsir Tartib Nuzul: al-Tafsir al-Hadits karya Muhammad ‘Izzat Darwazah

0
Telah saya sebutkan di tulisan sebelumnya bahwa saya menemukan sekurangnya empat tafsir model Tartib Nuzul, yaitu Bayan al-Ma’ani karya Abdul Qadir Mulla Huwaisy, al-Tafsir...

Tafsir Tartib Nuzul: Fahm al-Qur’an al-Hakim Karya al-Jabiri

0
Tafsir berjudul Fahm al-Qur`an al-Hakim: al-Tafsir al-Wadhih Hasb Tartib al-Nuzul ini karya Muhammad ‘Abid al-Jabiri. Tafsir dengan model tartib nuzuli (sesuai urutan turun wahyu)...