Eksklusivitas Kajian Rasm di Masa Sekarang, Sebuah Rahmat atau Laknat?
Tidak semua kajian dalam wilayah diskursus Al-Qur’an menjangkau setiap pengkaji Al-Qur’an. Beberapa di antaranya bahkan hanya familier di telinga kalangan tertentu saja. Faktor penyebabnya...
Benarkah Mushaf Rotterdam Tertua Se-Nusantara? Ini Data Pembandingnya
Zainal Abidin Sueb dalam Mushaf Nusantara: Jejak, Ragam, dan Para Penjaganya menyebutkan bahwa dalam penelitian benda-benda bersejarah sangat wajar jika terjadi revisi atau perubahan....
Kekhawatiran Ulama Era Awal Terhadap Modifikasi Mushaf Al-Qur’an
Ikhtilaf seputar modifikasi mushaf Al-Qur’an sejatinya telah dimulai sejak lama, sejak produk kompilasi yang disebut mushaf itu ada pada era ‘Uthman. Hanya saja, concern...
Bukti Perkembangan Al-Qur’an yang Fleksibel dan Tidak Sepi dari Perdebatan
Mayoritas umat Islam meyakini bahwa Al-Qur’an yang mereka lihat dan baca hari ini persis seperti yang ada pada masa Nabi lebih dari seribu empat...
Mushaf Nusantara: Jejak, Ragam dan Para Penjaganya, Karya Intelektual Generasi Milenial
Penulis muda berbakat fresh graduate dari Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta bernama Zainal Abidin baru-baru ini memperkuat ruh kajian studi Al-Qur’an di...
Keutuhan Al-Qur’an: Warisan Paling Berharga Umar bin Khattab bagi Umat Islam
Tidak diragukan lagi bahwa keutuhan Al-Qur’an merupakan warisan intelektual Islam yang terpenting dan paling berharga. Demikian ungkapan Nurcholish Madjid alias Cak Nur dalam karyanya...
Sebagian Karakteristik Ortografi Mushaf Utsmani
Dalam tulisan ini akan dijelaskan mengenai karakteristik ortografi mushaf Utsmani. Ortografi merupakan sistem ejaan suatu bahasa atau gambaran bunyi bahasa yang berupa tulisan atau...
Naskah-Naskah Mushaf Makna Antarbaris di Nusantara
Penulis tentunya telah tergesa-gesa ketika dalam tulisan berjudul Perbedaan Fungsi Mushaf dan Tafsir dalam Internal Umat Islam dahulu menyebutkan “Umat Islam tidak pernah melakukan...
Konsep Sunnah Muttaba‘ah dalam Al-Qur’an: Talaqqi Digital
Digital Religion dan Komodifikasi Al-Qur’an
Kehadiran Al-Qur’an di tengah-tengah masyarakat Islam selalu mengambil bentuk sesuai perkembangan teknologi yang ada. Ketika dahulu menulis masih terbatas pada...
Al-Qur’an Terjemah Bahasa Bali Pertama: Cakepan Suci Al-Qur’an Salinan Ring Basa...
Bali sudah tak diragukan lagi oleh keragaman masyarakat dan budayanya. Wilayah yang berjulukan “Pulau Seribu Pura” ini tentu tak pernah habis menarik perhatian khalayak....