Jalan Sunyi dan Tugas Berat Menjadi Penerjemah Al-Qur’an
Dalam lima tahun terakhir ini, sepanjang studi saya tentang penerjemahan al-Qur’an, saya merasakan betapa menjadi penerjemah al-Qur’an adalah pekerjaan yang berat. Apa yang menjadikannya...
Maqashid Al-Quran dari Ayat-Ayat Perang [1]: Mempertahankan Agama Tidak Selalu Harus...
Satu lagi cabang dari ilmu Al-Quran, yaitu ilmu maqashid Al-Quran. Apa pengertian dari ilmu maqashid Al-Quran dan bagaimana contoh penerapannya dalam penafsiran Al-Quran, khususnya...
Maqashid Al-Quran dari Ayat-Ayat Perang [2]: Mengembangkan Kemampuan Akal dalam Berkomunikasi
Pada tulisan sebelumnya sudah dibahas maqashid Al-Quran dari ayat perang yang pertama, yaitu Hifz al-Din wa Tathwir Wasailih (mempertahankan agama dan mengembangkan segala sarana...
Maqashid Al-Quran dari Ayat-Ayat Perang [3]: Menghormati Jiwa Hingga Menjaga Alam
Kita tiba pada maqashid Al-Quran yang ketiga, keempat, kelima, keenam dan ketujuh dari ayat-ayat perang. Lima maqashid dari ayat perang yang tersisa ini antara...
Wa An-Najm Idha Hawa: Demi Bintang, Demi Muhammad, Demi Al-Quran
Pada risalah ini, gagasan utama yang akan saya perkuat adalah argumentasi tentang pemaknaan teks-teks wahyu Al-Quran dalam khazanah intelektual Islam awal yang tidak bermakna...
Makna Wahyu dalam Penafsiran Muqatil bin Sulayman
Risalah ini hadir sebagai panggilan intelektual bagi saya untuk menafsirkan kembali makna wahyu dengan rujukan pada khazanah intelektual Islam awal. Mengapa demikian? Selama ini,...
Kontradiksi Penafsiran Al-Quran Surah Al-A’raf Ayat 52
“Makna dalam teks-teks Al-Qur’ān adalah produk penafsiran manusia (a product of human interpretation). Penafsir Al-Qur’ān lah pihak yang berperan aktif dalam memproduksi makna.” Saya...
Tidak Ada Makna dalam Al-Quran, Lalu…
Is there a divinely revealed meaning in the Qur’ān? No! Tidak ada makna yang inheren pada Al-Qur’an. Itulah posisi intelektual saya atas lokus makna...
Tafsir, Kerja Penafsiran dan Dua Kerja Utama Seorang Penafsir
Kali ini saya awali dengan pertanyaan metodologis, adakah makna yang inheren dalam teks Al- Qur’ān? Tidak! Itulah jawaban saya atas lokus makna (locus of...
Makna Qur’an yang Plural dan Kontradiktif, Makna Awal Qur’an yang Terlupakan
Melalui risalah ini, saya berikhtiar untuk mengeksplorasi makna awal Qur’ān yang selama ini terlupakan dalam diskursus pemikiran Islam. Hingga saat ini, umat Islam sudah...